Minggu, 23 Januari 2011

Anggota DPRD Kota Tanjung Balai


Jumlah Kursi dan Daerah Pemilihan Anggota DPRD Kabupaten Kota diatur pada Pasal 26 UU 10 tahun 2008 tentang Pemilu DPR, DPD dan DPRD, bahwa:
(1) Jumlah kursi DPRD kabupaten/kota ditetapkan paling sedikit 20 (dua puluh) dan paling banyak 50 (lima puluh).
(2) Jumlah kursi DPRD kabupaten/kota sebagaimana dimaksud pada ayat (1) didasarkan pada jumlah Penduduk kabupaten/kota yang bersangkutan dengan ketentuan:
a. kabupaten/kota dengan jumlah Penduduk sampai dengan 100.000 (seratus ribu) jiwa memperoleh alokasi 20 (dua puluh) kursi;
b. kabupaten/kota dengan jumlah Penduduk lebih dari 100.000 (seratus ribu) sampai dengan 200.000 (dua ratus ribu) jiwa memperoleh alokasi 25 (dua puluh lima) kursi;
c. kabupaten/kota dengan jumlah Penduduk lebih dari 200.000 (dua ratus ribu) sampai dengan 300.000 (tiga ratus ribu) jiwa memperoleh alokasi 30 (tiga puluh) kursi;
d. kabupaten/kota dengan jumlah Penduduk lebih dari 300.000 (tiga ratus ribu) sampai dengan 400.000 (empat ratus ribu) jiwa memperoleh alokasi 35 (tiga puluh lima) kursi;
e. kabupaten/kota dengan jumlah Penduduk lebih dari 400.000 (empat ratus ribu) sampai dengan 500.000 (lima ratus ribu) jiwa memperoleh alokasi 40 (empat puluh) kursi;
f. kabupaten/kota dengan jumlah Penduduk lebih dari 500.000 (lima ratus ribu) sampai dengan 1.000.000 (satu juta) jiwa memperoleh alokasi 45 (empat puluh lima) kursi;
g. kabupaten/kota dengan jumlah Penduduk lebih dari 1.000.000 (satu juta) jiwa memperoleh alokasi 50 (lima puluh) kursi.


Anggota DPRD Kota Tanjung Balai
Masa jabatan 2009 - 2014

Pemilu Kamis 9 April 2009


Pelantikan  Selasa 29 September 2009

No
Nama lengkap
Suara sendiri
Nama partai
Suara partai
Bilangan pembagi pemilihan (BPP) Dapil 1
2630

1
H. ROMAY NOOR, BA
1859
P. Golkar
4426
2
Hj ROSLINA DEWI SIRAIT
982
PAN
2093
3
KAMILUDDIN
428
P. Demokrat
2022
4
H. MARALELO SIREGAR
982
P. Golkar

5
HAKIM TJOA KIAN LIE
1095
PDIP
1662
6
YUSLIN HASIBUAN
734
PKPB
1326
7
H. HAMDAYANI
537
P.Patriot
791
Bilangan pembagi pemilihan Dapil 2

2821

1
Hj ARTATI, SE
1418
P. Golkar
4268
2
SELAMAT SIMANGUNSONG
793
P. Demokrat
3366
3
Drs H. HARIONO
2045
PKB
2453
4
ENCEN SITORUS, SH
1776
P.Patriot
2062
5
LEIDEN BUTAR-BUTAR
774
PDIP
1913
6
ZAINUDDIN, SE
973
PAN
1563
7
DAHNIL KARO-KARO
944
P. Hanura
1469
8
Dra Hj AINUL FUAD
694
PKPB
1458
9
EKA HADI SUCIPTO, SE
979
P. Golkar

Bilangan pembagi pemilihan Dapil 3

2749

1
SAID BUDI SYAFRIL, SH
1224
P. Golkar
5192
2
RIDWAN, AMd
1245
P. Demokrat
3980
3
MUHAMMAD YUSUF
1436
PPP
2699
4
WAHYU JUNAIDI, SP
1001
P. Golkar

5
Hj NESSY ARIYANI
1576
P. Hanura
2058
6
SURYA DARMA AR
1002
PDIP
1781
7
SYAHRIAL BAKTI
867
PKB
1558
8
ZAINAB HADI
954
P. Demokrat

9
AFRIZAL ZULKARNAIEN, SAg
295
PKS
968
Partai Golkar
6

Partai Demokrat
4

PDIP
3

Partai Amanat Nasional
2

PKPB
2

Partai Kebangkitan Bangsa
2

Partai Hanura
2

Partai Patriot
2

Partai Persatuan Pembangunan
1

Partai Keadilan Sejahtera
1

Jumlah
25
kursi
Ketua
s.d 16-7-2010
Eka Hadi Sucipto, SE
P. Golkar
Ketua
sejak 4-1-2011
Romay Noor, BA
P. Golkar
Wakil ketua
Zainab Hadi
P. Demokrat
Wakil ketua
Surya Darma AR
PDIP
Lahir di Medan, 25-2-1970
Ketua DPRD s.d 16-7-2010
Dari Partai Golkar dapil 2

Romay Noor, SE
Lahir di Tanjung Balai, 12 Mei 1960
Ketua DPRD sejak 4-1-2011
gantikan Eka Hadi Sucipto
Dari Partai Golkar dapil 1
Ketua DPRD Priode 2004-2009



Zainab Hadi
Lahir Tanjung Balai, 21-10-1952
Wakil Ketua DPRD
Dari Partai Demokrat Dapil 3

Lahir di Teluk Nibung, 4-8-1971
Wakil ketua DPRD
Dari PDIP dapil 3


               







Tidak ada komentar: